• Senin, 22 Juni 2020 16:33:00

    OKE OCE Indonesia MoU Virtual dengan Pemerintah Kota Tanjungpinang

    TANJUNGPINANG, - Pemerintah Kota Tanjungpinang mulai menyusun strategi memulihkan ekonomi masyarakat dalam masa pandemi Covid-19.
  • Senin, 22 Juni 2020 12:31:00

    Tim Gugus Tugas Covid-19 Tanjungpinang Ikut Penyuluhan Hukum

    TANJUNGPINANG, - Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kota Tanjungpinang mengikuti penyuluhan hukum dan monitoring pelaksanaan penanganan dan pencegahan wabah Covid-19 dari tim monitoring dan evaluasi Biro Hukum dan Kejaksaan Tinggi Provinsi Kep
  • Senin, 22 Juni 2020 06:29:00

    Diperkirakan Inflasi Tanjungpinang pada Juni 2020 Akan Tetap Terkendali

    TANJUNGPINANG, - Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Kota Tanjungpinang menggelar rapat korodinasi melalui Video Conference bersama Kepala Pimpinan Bank Indonesia Perwakilan Kepri, Musni Hardi K. Atmaja dalam Rapat Koordinasi Rutin Tim Pengendalian In
  • Senin, 22 Juni 2020 06:27:00

    Plt. Wali Kota Rahma Terbitkan Sembilan Poin Perwako Pedoman Perilaku Hidup Baru

    TANJUNGPINANG, - Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Tanjungpinang, Rahma, menerbitkan Peraturan Walikota (Perwako) Nomor 29 Tahun 2020. Perwako tersebut mengatur tentang Pedoman Perilaku Hidup Baru Masyarakat Produktif dan Aman Dalam Pencegahan dan Pengendal
  • Rabu, 22 April 2020 15:47:00

    Update, 81 Orang Terkonfirmasi Positif Covid-19 di Kepri

    KEPRI, TANJUNGPINANG - Jumlah pasien terkonfirmasi virus Corona atau Covid-19 di Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) menjadi 81 orang hingga, Selasa (21/4). Sementara, untuk data PDP (252 orang), ODP (2710 orang), OTG (1350 orang), negatif Covid-19 (306 orang
  • Sabtu, 05 Oktober 2019 14:01:00

    Amanat UU, Kantor Bahasa Kepri Gelar Penyuluhan Kepada Kepala Sekolah

    KEPRI, Tanjungpinang, - Badan Pengembangan Bahasa dan Perbukuan Melalui Kantor Bahasa Kepulauan Riau menggelar kegiatan Penyuluhan pengutamaan bahasa Negara di Ruang Publik bagi Kepala sekolah seluruh Tanjungpinang di Hotel Aston, Senin baru-baru ini.
  • Sabtu, 05 Oktober 2019 13:59:00

    Kasek dan Guru, Yayasan Bina Insan Sakinah Gelar Seminar Bedah Buku "Dejavu Kepala Sekolah"

    RIAUONE, Tanjungpinang - Yayasan Bina Insan Sakinah menggelar kegiatan seminar Bedah Buku yang berjudul "Dejavu Kepala Sekolah" di Hotel Comforta Tanjungpinang, Sabtu (5/10/2019)
  • Selasa, 17 September 2019 17:03:00

    Bulog Tanjungpinang Pastikan Stok Aman Sampai Akhir Tahun

    RIAUONE, Tanjungpinang - Perum Badan Urusan Logisitik (Bulog) Tanjungpinang memastikan stok beras aman sampai akhir tahun ini.
  • Selasa, 17 September 2019 17:01:00

    Diduga Akibat Sistem Zonasi, SMA PGRI Tanjungpinang Akan Tutup

    RIAUONE, Tanjungpinang - Zonasi pada penerimaan siswa baru membuat sekolah SMA swasta PGRI Tanjungpinang tidak ada yang mendaftar dengan akibat sekolah terbengkalai.
  • Rabu, 04 September 2019 20:32:00

    Usai Dilantik, Anggota DPRD Termuda Ini Gelar Syukuran Bersama Masyarakat

    KEPRI, Tanjungpinang - Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Kota Tanjungpinang Vicky Bakhtiar dari Partai Kebangkitan Bangsa Dapil III Kecamatan Bukit Bestari menggelar syukuran atas pelantikannya sebagai legislator periode 2019- 2024 bersama masyarakat di ked
  • Senin, 19 Agustus 2019 08:27:00

    Sebanyak 24 pimpinan OPD Kepri akan diperiksa KPK

    KEPRI, Tanjungpinang, - Sebanyak 24 orang yang menjabat kepala organisasi perangkat daerah (OPD) Provinsi Kepulauan Riau akan diperiksa KPK sebagai saksi dalam kasus dugaan gratifikasi gubernur nonaktif Nurdin Basirun.
  • Sabtu, 20 Juli 2019 15:15:00

    Wahh, Gedung Gonggong Ikon Wisata Tanjungpinang di Provinsi Kepri

    INDONESIA, KEPRI, - Sebagai ibukota dari Kepualuan Riau, Tanjungpinang adalah sentra pariwisata yang menarik untuk dikunjungi. Selain berdekatan dengan Pulau Batam, Tanjungpinang memiliki atraksi yang lagi ngehits, Gedung Gonggong.
  • Kamis, 18 Juli 2019 12:11:00

    Pulau Patah Karimun bertahun-tahun digerogoti penambang pasir, di Pulau Rupat Riau Juga?

    KEPRI, Tanjungpinang - Sejumlah perusahaan selama bertahun-tahun menggerogoti pasir di Pulau Patah, dekat Selat Mi, Kabupaten Karimun, Kepulauan Riau.
  • Senin, 01 Juli 2019 06:38:00

    Badan Narkotika Nasional: ada 16.000 pekerja di Batam terlibat Narkoba

    KEPRI, Tanjungpinang, - Badan Narkotika Nasional (BNN) Kepulauan Riau, mencatat ada sekitar 16.000 kalangan pekerja di Batam, terlibat penyalahgunaan narkotika dan obat-obatan terlarang.
  • Selasa, 28 Mei 2019 23:24:00

    Imigrasi Kelas I Tanjungpinang Buka Bersama Rekan Media

    KEPRI, TANJUNGPINANG, - Sebagai Mitra dengan rekan rekan media, Imigrasi Kelas I Tanjungpinang menggelar buka bersama di salah satu rumah makan di Tanjungpinang, Selasa (28/05/2019)
  • Copyright © 2012 - 2024 riauone.com | Berita Nusantara Terkini. All Rights Reserved.Jasa SEO SMM Panel Buy Instagram Verification Instagram Verified