Sabtu, 23 Januari 2016 11:14:00

Suyatno Berencana Hadiri Sidang MK

pilkada.
RIAUONE.COM, BAGANSIAPIAPI, ROHIL, - Bupati Rokan Hilir, berencana menghadiri sidang perselisihan hasil pemilihan bupati Rokan Hilir 2015, yang diajukan pasangan Herman Sani-Taem dengan pihak tergugat KPUD Rokan Hilir yang diagendakan Senin (25/1), di Mahkamah Konstitusi, Jakarta Pusat.
 
"Saya akan berangkat menghadirinya, mudah-mudahan tidak ada kesalahan yang berarti dalam persidangan nantinya," ungkap Suyatno, saat dikonfirmasi, kemarin
 
Ia berharap, proses hukum yang berlangsung dapat berjalan dengan baik dengan dukungan penuh dari Masyarakat Rokan Hilir, sehingga sidang gugatan itu dapat segera diselesaikan.
 
"Kita semua berharap dukungan dari masyarakat Rohil sehingga persoalan tersebut segera di selesaikan, demi pembangunan Kabupaten Rohil lima tahun medatang," harapnya. (rmc/roc).
Share
Berita Terkait
  • 8 tahun lalu

    Warga Pekanbaru kesal, area Car Free Day jadi ajang politik Andi Rahman dan Suyatno

    PEKANBARU, RIAU,  - Sejumlah warga Kota Pekanbaru memprotes kegiatan politik Gubernur Riau Arsyadjuliandi 'Andi' Rahman dan Bupati Rokan Hilir Suyatno di area
  • 9 tahun lalu

    Suyatno Pimpin Jamiyatul Wasliyah Rohil

    ROHIL-Al-Jamiyatul Washliyah Rokan Hilir mengelar musyawarah daerah (Musda) bertempat di SMK Al-Jamiyatul Washliyah Bagansiapiapi, Rabu (2/11/2016), secara aklamasi H Suyat
  • 9 tahun lalu

    Bupati Suyatno: Pawai Takbir Idul Adha 1437 H Syiar Agama Islam

    ROHIL, RIAU, - Bupati Kabupaten Rokan Hilir H Suyatno, melepas rombongan Pawai Takbir Keliling Jelang Lebaran Idul Adha 1437 H Tahun 2016 yang digelar Senin 12 September be
  • 10 tahun lalu

    Bupati Suyatno Hadiri Halal Bihalal Masyarakat Rohil di Pekanbaru

    PEKANBARU, RIAU, - Ikatan Keluarga Masyarakat Rokan Hilir (IKM-Rohil) Pekanbaru menggelar halal bi halal dengan Pemkab Rohil. Bersamaan, dikukuhkan IKM-ROHIL periode 2016-2
  • Komentar
    Copyright © 2012 - 2026 riauone.com | Berita Nusantara Terkini. All Rights Reserved.Jasa SEO SMM Panel Buy Instagram Verification Instagram Verified