Rabu, 26 Februari 2014 17:54:00
Harga Emas Antam Kembali Stagnan di Posisi Rp551.000 per Gram

riauone.com, - Unit bisnis pemurnian emas dan perak PT Aneka Tambang (Persero) Tbk atau Antam, Logam Mulia, pada Rabu (26/2), melaporkan harga emas Antam kembali stagnan di posisi Rp 551.000 per gram.
Sementara, harga pembelian kembali (buy back price) juga stagnan di posisi Rp 491.000 per gram, seperti dikutip dalam situs resminya.
Berikut perincian harga emas Antam hari ini : Emas 1 gram = Rp 551.000, Emas 2 gram = Rp 1.062.000, Emas 2,5 gram = Rp 1.317.500, Emas 3 gram = Rp 1.575.000, Emas 4 gram = Rp 2.088.000, Emas 5 gram = Rp 2.610.000, Emas 10 gram = Rp 5.170.000, Emas 25 gram = Rp 12.850.000, Emas 50 gram = Rp 25.650.000,Emas 100 gram = Rp 51.250.000, Emas 250 gram = Rp 128.000.000, Emas 500 gram = Rp 255.800.000. (ET/roc)
Share
Berita Terkait

WOWW, Harga Emas Antam hari ini Selasa 22 April 2025 Tinggi, Rp2 Juta per Gram

Marina Budiman Jadi Wanita Terkaya Nomor 1 di Indonesia Punya Rp87,27 Triliun
NASIONAL, BISNIS, JAKARTA - Harta orang terkaya di Indonesia t

Gerebek Judi Sabung Ayam 3 Polisi Tewas Ditembak Oknum TNI?
NASIONAL, Jakarta - Tiga polisi gugur s

Gaji Enam Orang Direksi Pertamina ini Masing-masing Tembus Rp57,3 Miliar per tahun, atau Rp4,7 Miliar per bulan Per Orang
NASIONAL, Jakarta, - PT Pertamina (Persero) tenga
Komentar
Copyright © 2012 - 2025 riauone.com | Berita Nusantara Terkini. All Rights Reserved.Jasa SEO SMM Panel Buy Instagram Verification Instagram Verified