Rabu, 15 April 2015 08:35:00

Khairuddin Calonkan Diri Sebagai Ketua KONI Dumai

Khairuddin Calonkan Diri Sebagai Ketua KONI Dumai
RIAUONE.COM, DUMAI, RIAU, ROC,  - H. Khairuddin salah seorang pengusaha di Kota Dumai mencalon diri sebagai Ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kota Dumai untuk masa bhakti 2015-2019.  Dan sebagai bentuk keseriusannya, malam kemarin, bertempat di Hotel Grand Zuri Dumai ia melakukan metting bersama sejumlah pengurus cabang (Pengcab) Olahraga yang ada di Kota Dumai. Metting itu intinya, Khairuddin menyampaikan visi dan misi serta minta dukungan dari semua Pengcab.
 
Dalam sambutan singkatnya, H. Khairuddin alias Ujang ingin      
Koni Dumai kedepan lebih baik dari sekarang. Karena itu dirinya menilai selama ini program KONI Dumai belum berjalan sesuai harapan.
 
Niat Khairuddin ingin menjadi ketua KONI Dumai bertujuan, selain ingin membawa perubahan dalam kepengurusan, dan juga ingin membina Pengcab, Pelatih maupun Atlit-atlit olahraga di Kota Dumai agar lebih baik lagi kedepannya. 
 
"Jika saya terpilih sebagai ketua KONI Dumai nanti, saya mempunyai misi yakni akan mendata ulang seluruh pengurus Pengcab olhraga yang ada. Setiap Pengcab dan koordinator kecamatam akan saya berikan anggaran setiap tahunnya untuk membina dan mengembangkan olahraga di masing-masing Pengcab dan koordinator kecamatan,"ujarnya.
 
Selain itu, khairuddin akan membina seluruh pelatih, wasit, dan atlit-atlit yang ada di Kota Dumai. Dengan demikian prestasi olahraga di Kota Dumai dapat tercipta dengan baik dan dapat bersaing di tingkat nasional maupun Internasional.
 
"Saya juga ingin menjadikan Kota Dumai sebagai tuan rumah pelaksanaan Porda. Berbagai pasilitas olahraga di Kota Dumai sudah cukup memadai, tinggal hanya stadium saja yang belum kita punya. Mudah dalam beberapa tahun kekedepan Pemerintah Kota Dumai sudah bisa membangunnya,"sebutnya.
 
Menurutnya lagi, pembinaan olahraga di Kota Dumai selama ini belum berjalan maksimal, dan  hal ini tentu membuat kita semua prihatin. Karena itu saya ingin mencalon diri untuk sebagai ketua KONI Dumai supaya kedepan dapat membawa perubahan dan membina seluruh cabang olahraga yang ada. "Mudahan niat baik saya ini mendapat dukungan dari semua pengcab,"harapnya.
 
Dikatakannya, bahwa dirinya optimis mendapat membina olahraga di Kota Dumai kedepan jika dukungan diberikan oleh semua pihak. "Saya sudah melakukan komunikasi dengan Pengcab tantang hal ini. Intinya, saya ingin membawa perubahan dan membangun prestasi olahraga di Kota Dumai agar lebih baik lagi kedepan,"ucapnya.
 
Sesuai pantauan, mentting calon Koni Dumai itu diikuti 19 Pengcab dari 29 Pengcab yang ada di Koni Dumai. Seluruh Pengcab yang hadir terdengar telah memberi dukungan kepada H. Khairuddin sebagai ketua KONI Dumai kedepan.  Tidak terkecuali dukungan itu turut disampaikan oleh Ketua Pengcab Tako Kota Dumai H. Yusrizal Koto.
 
"Saya sangat mendukung jiak H. Khairuddin menjadi Ketua KONI Dumai. Apalagi H. Khairuddin mempunyai misi yang baik seperti akan memberikan anggara setiap tahunnya kepada seluruh Pengcab yang ada di Kota Dumai. Dan saya berharap itu benar-benar terlaksana nantinya, bukan sekedar basa basi saja,"harap Yusrizal Koto (sri)
Share
Berita Terkait
  • 5 bulan lalu

    BAPER JILID VII: Bazar & Pagelaran Seni Remaja Rutin PIK-R ASIK SMKN 1 Dumai Meriahkan Hari Remaja Internasional


    PENDIDIKAN, DUMAI, - Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK-R) ASIK
  • 6 bulan lalu

    Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa PT Bank Mandiri Ganti Direktur Utama


    NASIONAL, BISNIS, - Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa PT Bank Mandiri Ganti Direktur Utama, PT Bank Mandiri (Persero) Tbk secara resmi mengumumkan
  • tahun lalu

    Horor Kecelakaan Truk di Riau, Jalan Tol Pekanbaru-Dumai Macet Panjang



    Komentar
  • 1
    Kilas Global  4 hari lalu

    SKG Unveils Integrated Cloud Logistics Ecosystem in Hong Kong, Aligning with Global Financial & Logistics Hub Strategy

  • 2
    Kilas Global  3 hari lalu

    EasySMX Launches S10 Lite: The Top Budget Switch 2 Controller with Native Support & 9-Axis Precision

  • 3
    Kilas Global  5 hari lalu

    AsiaPac and AsiaPay Forge Strategic Partnership to Launch a Unified "Marketing-plus-Payment" Growth Engine for Asia

  • 4
    Riau Raya  5 hari lalu

    Ribuan Warga Inhu Bertahan Jaga Kebun, Tolak KSO PT Agrinas-PT TDE

  • 5
    Kilas Global  3 hari lalu

    Vinfast and Autobrains announce Strategic Partnership on Developing Autonomous Driving Technology and Affordable Robo-Car

  • 6
    Kilas Global  4 hari lalu

    Hong Kong Techathon+ 10th Anniversary Finale and Inaugural Global University Innovation Network (GUIN) Forum Successfully Held

  • 7
    Kilas Global  3 hari lalu

    Asian Financial Forum concludes successfully in Hong Kong, gathering over 4,000 global business leaders and officials

  • 8
    Kilas Global  5 hari lalu

    Immuno Cure Kicks off Phase I Clinical Study of Therapeutic DNA Vaccine for HIV in Hong Kong

  • 9
    Kilas Global  6 hari lalu

    Faraday Future Founder and Co-CEO YT Jia Shares Weekly Investor Update: The First FF EAI Robotics Product Has Completed .....

  • 10
    Kilas Global  7 hari lalu

    Paul Chan highlights Hong Kong's strengths before concluding his visit to the WEF Annual Meeting in Davos

  • Copyright © 2012 - 2026 riauone.com | Berita Nusantara Terkini. All Rights Reserved.Jasa SEO SMM Panel Buy Instagram Verification Instagram Verified