
Senin, 19 Mei 2025 15:04:00
Bupati Bengkalis Ikuti Rapat Percepatan Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih Secara Zoom
BENGKALIS- Bupati Bengkalis Kasmarni diwakili Wakil Bupati Bagus Santoso mengikuti rapat pembentukan Koperasi Desa Merah Putih bersama Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Tito Karnavian secara zoom meeting, Senin 19 Mei 2025, di ruang rapat Hang Jebat K

Senin, 19 Mei 2025 15:03:00
Hadiri Penutupan Projek Restorasi Mangrove Aramco Asia Singapore Fase Kedua, Bupati Kasmarni Berharap Ada Fase Lanjutan
BENGKALIS - Bupati Bengkalis diwakili Staf Ahli Bupati Bidang Kemasyarakatan dan Sumber Daya Manusia Johansyah Syafri berharap program Konservasi Mangrove Berbasis Masyarakat dari Aramco Asia Singapore, supaya dapat melanjutkan programnya ke fase ketiga.

Sabtu, 03 Mei 2025 09:27:00
Hardiknas 2025, Bupati Bengkalis: Pendidikan adalah Kunci Masa Depan
BENGKALIS - Upacara peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2025 di Kabupaten Bengkalis berlangsung khidmat dan semarak. Dipimpin langsung oleh Bupati Bengkalis, Kasmarni, upacara yang digelar di halaman Kantor Camat Mandau, Jumat, 2 Mei 2025, itu

Sabtu, 03 Mei 2025 09:20:00
Di Pekanbaru, Wakil Bupati Bengkalis Hadiri Musrenbang RKPD Provinsi Riau Tahun 2026
PEKANBARU - Wakil Bupati Bengkalis, Dr.H.Bagus Santoso, menghadiri kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Provinsi Riau Tahun 2026, Jumat, (2/05/2025), di Gedung Daerah Balai Serindit, Komplek Guber

Sabtu, 03 Mei 2025 07:16:00
Bupati Bengkalis Kasmarni memimpin Upacara Peringatan Hari Pendidikan Nasional Tahun 2025
BENGKALIS, MANDAU, - Bupati Bengkalis Kasmarni memimpin Upacara Peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) Tahun 2025 yang digelar di Halaman Kantor Camat Mandau pada Jumat, 2 Mei 2025.

Kamis, 01 Mei 2025 11:02:00
Bulog Bengkalis Koordinasi Penyerapan Gabah di Siak, Target Penyaluran Capai 66 Persen
BENGKALIS, - Perum Bulog Bengkalis menggelar rapat koordinasi dan sosialisasi penyerapan Gabah Kering Panen (GKP) di Kecamatan Bunga Raya, Kabupaten Siak, dalam rangka memastikan kelancaran distribusi dan menjaga stabilitas harga gabah di tingkat petani m

Rabu, 30 April 2025 18:15:00
Mengenang Sejarah Hari Buruh, Tantangan dan Peluang Perjuangan di Era Digital
Bengkalis,- Setiap tanggal 1 Mei, dunia memperingati Hari Buruh Internasional sebagai simbol perjuangan kaum pekerja dalam melawan ketimpangan dan eksploitasi.

Selasa, 29 April 2025 20:10:00
Bupati Bengkalis Terima Top BUMD Award 2025
JAKARTA - Bupati Bengkalis Kasmarni menerima penghargaan Top BUMD Award 2005. Penghargaan ini diberikan kepada kepala daerah yang dinilai berhasil membina BUMD untuk meningkatkan pelayanan dan performa bisnis perusahaan dengan sangat baik.

Minggu, 27 April 2025 06:13:00
Ketua BPD Kelebuk Wakili Pemdes Hadiri Reses Anggota DPRD Bengkalis Fakhtiar Qadri
BENGKALIS - Ketua Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Kelebuk, Azizul Rahman, mewakili Penjabat (Pj) Kepala Desa Kelebuk menghadiri kegiatan reses Anggota DPRD Kabupaten Bengkalis dari Fraksi Golkar, Fakhtiar Qadri, pada Kamis (24/4/2025). Kegiatan reses ini

Minggu, 27 April 2025 06:04:00
Bengkalis Siap Jadi Tuan Rumah MTQ ke-43 Riau
BENGKALIS, - Pemerintah Kabupaten Bengkalis menyatakan kesiapan penuh menjadi tuan rumah Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-43 tingkat Provinsi Riau yang akan digelar pada 21 hingga 28 Juni 2025 mendatang.

Jumat, 25 April 2025 12:46:00
Bupati Kasmarni Dikukuhkan sebagai Bunda PAUD dan Bunda Literasi Kabupaten Bengkalis
PEKANBARU, - Bupati Bengkalis, Kasmarni, resmi dikukuhkan sebagai Bunda Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) dan Bunda Literasi Kabupaten Bengkalis oleh Bunda PAUD dan Bunda Literasi Provinsi Riau, Hj. Henny Sasmita Wahid, di Balai Serindit Gedung Daerah Prov

Kamis, 24 April 2025 14:45:00
Pemkab Bengkalis Serahkan Dokumen Sekolah Rakyat ke Kemensos
Jakarta - Tim Sekolah Rakyat (SR) Kabupaten Bengkalis melaksanakan verifikasi dan penyerahan dokumen melalui mekanisme desk kepada Kementerian Sosial (Kemensos) RI dan lintas kementerian/lembaga di Gedung Konvensi Taman Makam Pahlawan (TMP) Kalibata, Jaka

Kamis, 24 April 2025 14:42:00
Dinkes Bengkalis Kerahkan Nakes, Imbau Warga Waspadai Penyakit Saat Banjir
BENGKALIS, - Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Bengkalis mengimbau masyarakat untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi penyakit menular di tengah kondisi banjir yang melanda sejumlah wilayah di daerah itu.Rabu (23/4/2025).

Rabu, 23 April 2025 16:42:00
Dusun Sukajadi Raih Harapan 2 di Festival Lampu Colok 2025, Pemdes Pangkalan Batang Apresiasi Semangat Pemuda
BENGKALIS, - Dusun Sukajadi RT 014 RW 003, Desa Pangkalan Batang, Kecamatan Bengkalis, berhasil meraih predikat Harapan 2 dalam ajang Festival Lampu Colok 2025 yang diumumkan pada acara halal bi halal di Rumah Dinas Sekretaris Daerah Bengkalis, Selasa (22

Rabu, 23 April 2025 14:15:00
Desa Pangkalan Batang Barat Raih Prestasi Gemilang di Festival Lampu Colok 2025
BENGKALIS, - Desa Pangkalan Batang Barat, Kecamatan Bengkalis, kembali mengukir prestasi membanggakan. Kali ini, para pemuda desa menunjukkan kiprah luar biasa dengan meraih juara 1 pada ajang Festival Lampu Colok 2025.(23/4/2405)